PEMERINTAH KALURAHAN GARI DAN BAMUSKAL TELAH MENYEPAKATI PERATURAN KALURAHAN GARI NOMOR 7 TAHUN 2023 TENTANG 

Artikel Terkini

  • SOP Keterbukaan Informasi Publik

    28 Juni 2024 22:36:19 WIB Aldy
    SOP Keterbukaan Informasi Publik
    Dalam rangka memberikan akses yang cukup dan mudah bagi masyarakat untuk memperoleh informasi yang diperlukan Pemerintah Kalurahan Gari membuat SOP keterbukaan informasi publik Pentingnya memahami keterbukaan informasi dengan disahkannya Undang-Undang No. 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi ... ..selengkapnya

  • Surat Pernyataan Tidak Pernah Terjerat Pidana Korupsi

    28 Juni 2024 22:00:58 WIB Aldy
    Surat Pernyataan Tidak Pernah Terjerat Pidana Korupsi
    Dalam mengikuti lomba desa antikorupsi Lurah Gari Widodo, S.IP, CPM, NLP membuat surat keterangan/pernyataan yang menerangkan bahwa aparatus pamong Kalurahan Gari tidak pernah terjerat kasus tindak pidana korupsi.... ..selengkapnya

  • Maklukmat Pelayanan Kalurahan Gari

    28 Juni 2024 21:52:40 WIB Aldy
    Maklukmat Pelayanan Kalurahan Gari
    Dalam rangka memberikan pelayanan kepada masyarakat yang baik dan benar Lurah Gari menegeluarkan maklumat pelayanan ... ..selengkapnya

  • Surat pernyataan dan surat keterangan untuk persyaratan maju dalam lomba desa antikorupsi

    28 Juni 2024 21:31:29 WIB Aldy
    Surat pernyataan dan surat keterangan untuk persyaratan maju dalam lomba desa antikorupsi
    Kejaksaan Negeri Gunungkidul telah menerbitkan surat keterangan untuk 3 Kalurahan antara lain Kalurahan Gari, Kalurahan Pacarejo, Kalurahan Pulutan. Surat keterangan tersebut menerangkan bahwa tidak ada aparatur desa yang terkena/terjerat tindak pidana korupsi selama 3 tahun terakhir. Lurah Kaluraha... ..selengkapnya

  • Mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan kalurahan yang baik, yaitu yang transparan, efektif dan efis

    27 Juni 2024 23:17:38 WIB Aldy
    Mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan kalurahan yang baik, yaitu yang transparan, efektif dan efis
    Demi memberikan jaminan hak setiap orang untuk mendapatkan informasi public dan meningkatkan pengelolaan dan pelayanan informasi di lingkungan pemerintah kalurahan untuk menghasilkan layanan informasi yang berkualitas maka Lurah Kalurahan gari menetapkan Peraturan Kalurahan nomor 6 Tahun 2023 tentan... ..selengkapnya

  • POS YANDU BALITA PADUKUHAN GARI

    02 April 2024 11:36:53 WIB budikamituogari
    POS YANDU BALITA PADUKUHAN GARI
    Garisidasamekta, Hari ini selasa 02 April 2024 dilaksanakan kegiatan rutin POS Yandu Balita di padukuhan Gari yang bertempat di Balai Padukuhan Gari. Pos Yandu Padukuhan Gari yang diberi nama Pos Yandu Melati dibawah komando langsung Ibu Dukuh Gari Ririn Nuryati.Dalam kegiatan ini juga dihadiri petu... ..selengkapnya

  • Laporan Pertanggungjawaban APBKal Tahun 2023

    06 Februari 2024 11:10:44 WIB Aldy
    Laporan Pertanggungjawaban APBKal Tahun 2023
    Laporan pertanggunjawaban APBKal Tahun 2023 telah di tetapkan dalam Peraturan Kalurahan Gari no 1 Tahun 2024 tanggal 23 Januari 2024. Dalam penyusunan LPJ ini juga telah dilaksanakan asistensi oleh Kapanewon Wonosari dan juga oleh inspektorat daerha Kabupaten Gunungkidul. Adapun realisasi APBKal Gar... ..selengkapnya

  • GLADI TANGGUH ALUN - ALUN GARI

    05 Februari 2024 13:47:55 WIB Aldy
    GLADI TANGGUH ALUN - ALUN GARI
    Alun alun Gari di ramaikan oleh Pramuka SMKN 2 Wonosari senin 5 Februari 2024. Kegiatan gladi tangguh yang merupakan agenda rutin setiap tahun untuk siswa kelas 10 SMKN 2 Wonosari. Sebanyak 527 siswa ikut pelaksanaan gladi tangguh yang star di mulai dari alun-alun Gari menuju sungai oya dan kembali ... ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung