PPKM bersama Babinkamtibmas Sambang Warga Isoman
budikamituogari 11 Juli 2021 05:41:09 WIB
Garisidasamekata,10/072021.PPKM Kalurahan Gari hari ini melakukan Sambang Warga yang melakukan Isolasi Mandiri karena terkonfirmasi Virus Corona.Rumah tangga yang melakukan Isolasi Mandiri ( Isoman ) tersebar di 8 padukuhan dar padukuhan yang ada di kaluirahan Gari yaitu di Padukuhan Ngijorejo dengan jumlah rumah tangga Isoman sebanyak 2 keluarga,Kalidadap 2 Rumah Tangga,Jatirejo 1 Rumah Tangga,Gatak 8 rumah tangga,Padukuhan Gari 3 rumah tangga,tegalrejo 1 rumah tangga,Ngelorejo 3 Rumah tangga dan Gondangrejo ada 2 rumah tangga.Dalam kesempatan ini juga diberikan bantuan Sembako dari pemerintah Kalurahan berupa bahan pokok kepada keluarga yang melakukan Isoman,selain itu pada kesempatan ini juga dilakukan pengecekan denyut jantung da kadar oksigen oleh satgas PPKM kalurahan Gari yang dipimpin oleh Lurah Gari Bp.Widodo SIP didampingi Babinkamtibmas ,Kamituo dan tim TRC USB Gari Nyawiji.Dalam kesempatan ini pula Lurah Gari Bp. Widodo SIP melakukan edukasi dan memberikan semangat kepada warga yang isoman untuk tetap tenang jangan panik dan semangat untuk sembuh.Ada 3 Rumah tangga yag hari ini telah selesai melakukan Isoman dan secara simbolis dibebaskan Bp Lurah gari .Untuk lebih jelas dan yakin dengan kegiatan ini bisa tonto Canel Yutube Pemerintah kalurahan di
https://youtu.be/BLZKtBjco9I
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- PENILAIAN KADER NYANDU NYAWIJI
- RAKOR POKJA KAMPUNG KELUARGA BERKUALITAS
- PEMKAL GARI MENRIMA HIBAH SARANA PENANGGULANGAN ENCANA DAARI BPBD DIY
- PENILAIAN PERCONTOHAN DESA ANTI KORUPSI TINGKAT DIY, HASIL YANG LUAR BIASA DENGAN SKOR 97,5
- Media penyuluhan Masyarakat untuk melawan korupsi
- URUS PELAYANAN DI KALURAHAN GARI ..MUDAH LHO
- PERATURAN LURAH NOMOR 9 TAHUN 2020 TENTANG PEDOMAN PELAKSANAAN EVALUASI KINERJA PAMONG KALURAHAN GA