Kalurahan wani VAKSIN
lilikrahmad 28 September 2021 12:16:20 WIB
Pemerintah Kalurahan Gari bekerjasama dengan Biro Tapem pemda DIY melaksanakan vaksin masal di balai Kalurahan Gari. Kegiatan ini merupakan rangkaian program Tapem DIY yang di beri tema Kalurahan Wani Vaksin , dengan harapan masyarakat yang telah melaksanakan vaksin meningkat apalagi dilaksanakan mendekat ke masyarakat di Balai Kalurahan Gari. Semakin banyak masyarakat yg melaksanakan vaksin diharapkan akan mengurangi penderita covid dan ppkm semakin di permudah sehingga perekonomian semakin bergeliat.
Capain vaksin di Kalurahan gari baru 52% dengan dilaksanakan vaksin masal ini diharapkan semakin nanyak warga gari telah melakukan vaksin. Kegiatan ini diikuti 430 warga . Gusti Pangeran Yudhanegara kepala Biro Tata Pemerintahan DIY hadir melakukan monitoring kegiatan dan mengajak semua maayarak yg blm vaksin untuk segera melakukan vakain
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- PENILAIAN KADER NYANDU NYAWIJI
- RAKOR POKJA KAMPUNG KELUARGA BERKUALITAS
- PEMKAL GARI MENRIMA HIBAH SARANA PENANGGULANGAN ENCANA DAARI BPBD DIY
- PENILAIAN PERCONTOHAN DESA ANTI KORUPSI TINGKAT DIY, HASIL YANG LUAR BIASA DENGAN SKOR 97,5
- Media penyuluhan Masyarakat untuk melawan korupsi
- URUS PELAYANAN DI KALURAHAN GARI ..MUDAH LHO
- PERATURAN LURAH NOMOR 9 TAHUN 2020 TENTANG PEDOMAN PELAKSANAAN EVALUASI KINERJA PAMONG KALURAHAN GA