Laporan Pertanggungjawaban APBKal Tahun 2023

Aldy 06 Februari 2024 11:10:44 WIB

Laporan pertanggunjawaban APBKal Tahun 2023 telah di tetapkan dalam Peraturan Kalurahan Gari no 1 Tahun 2024 tanggal 23 Januari 2024.

Dalam penyusunan LPJ ini juga telah dilaksanakan asistensi oleh Kapanewon Wonosari dan juga oleh inspektorat daerha Kabupaten Gunungkidul.

Adapun realisasi APBKal Gari Tahun 2023 adalah sebagai berikut :

 

NO

URAIAN

PERENCANAAN

REALISASI

LEBIH/KURANG

1

Pendapatan

Rp.   27.000.000

Rp.   29.828.000

Rp.   2.828.000

 

-          Pendapatan asli desa

-          Pendapatan transfer

-          Pendapatan Lain-lain

Rp.      27.000.000

Rp. 2.793.843.200

Rp.      32.000.000

Rp.      29.828.000

Rp. 2.795.706.500

Rp.      32.211.153

Rp.   2.828.000

Rp. 1.863.300

Rp. 211.153

2

Belanja

Rp.2.874.728.400

Rp.2.794.404.939

Rp. 80.323.461

 

- Bidang Penyelenggaranaan pemerintahan

- Bidang pembangunan desa

- Bidang pembinaan masyarakat

- Bidang pemberdayaan masyarakat

- Bidang penanggulangan bencana,darurat,mendesak desa

Rp. 972.959.476

 

Rp. 1.471.118.924

Rp. 197.425.000

Rp.    91.725.000

 

Rp. 141.500.000

Rp. 938.372.856

 

Rp. 1.436.255.608

Rp.    196.433.000

Rp.      89.542.500

 

Rp.   133.800.000

Rp. 34.586.620

 

Rp.  34.863.316

Rp.        991.025

 Rp.    2.182.500

 

Rp.    7.700.000

3

Pembiayaan

-          Penerimaan pembiayaan

-          Pengeluaran pembiayaan

Rp.  22.485.200

Rp.127.485.200

Rp.105.000.000

Rp.  22.485.200

Rp.127.485.200

Rp.105.000.000

 

 

Silpa tahun berjalan

Rp.        600.000

Rp.  85.825.914

 

 

Publikasi Laporan pertanggunjawaban ini dilakukan melalui website pemerintah Kalurahan gari, Pemasangan baliho di balai kalurahan Gari dan Pasar Argowijil serta melalui tatap muka dengan masyarakat dari 9 Padukuhan  dalam kegiatan Informasi Penyelenggaraan Pemerintah Kalurahan.

Dokumen Lampiran : PERKAL Nomor 1 Tahun 2024 Laporan Pertanggungjawaban APBKal Tahun 2023


Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung