PERATURAN KALURAHAN GARI NOMOR 10 TAHUN 2022 TENTANG PEDOMAN UMUM PAKTA INTEGRITAS

Aldy 17 Oktober 2024 20:03:37 WIB

Lurah Gari menginginkan di lingkungan Pemerintah Kalurahan Gari bersih dari praktik Gratifikasi, Suap dan Konflik kepentingan. Dalam rangka pencegahan praktik korupsi, kolusi, dan nepotisme di Lingkungan Pemerintah Kalurahan Gari dan agar selalu berpegang teguh pada nilai-nilai integritas dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya, maka Pamong Kalurahan Gari perlu menandatangani pakta integritas. Dokumen Pakta lntegritas adalah dokumen yang berisi pernyataan atau janji kepada diri sendiri tentang komitmen melaksanakan seluruh tugas, fungsi, tanggung jawab, wewenang dan peran sesuai dengan peraturan perundang- undangan dan kesanggupan untuk tidak melakukan korupsi, kolusi dan nepotisme. Peraturan  ini dipergunakan sebagai acuan dasar bagi Pemerintah Kalurahan Gari dalam melaksanakan Pakta Integritas.

Dokumen Lampiran : PERATURAN KALURAHAN GARI NOMOR 10 TAHUN 2022 TENTANG PEDOMAN UMUM PAKTA INTEGRITAS


Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung