MENTERI LINGKUNGAN HIDUP RI BERKUNJUNG KE KALURAHAN GARI
Aldy, 21 April 2025 11:34:45 WIB

SIDA_GARI - Pada hari Minggu (20/04/2025) Menteri Lingkungan Hidup RI Hanif Faisol Nurrofiq mengunjungi Pasar Ekologis Argo Wijil dan Bumi Watu Obong untuk memonitoring hasil pemulihan lahan di wilayah Kalurahan Gari. Pada pagi harinya beliau menyempatkan diri untuk sarapan di Pasar Ekologis Argo Wijil kemudian bertolak ke Bumi Watu Obong untuk memonitoring hasil pemulihan lahan dan menanam pohon alpukat sebagai simbolis untuk pemulihan lahan di wilayah Kalurahan Gari.
Artikel Terkini
-
KREATIFNYA WARGA GARI
29 Maret 2017 11:35:33 WIBSuparyanto...membuat pintu alternatif masuk pasar desa Argowijil melalui lorong tebing....penasaran yuk datang ke pasar argowijil Desa Gari. ... ..selengkapnya
-
KERJA BAKTI DI PADUKUHAN GARI SEKITAR PASAR EKOLOGIS GUNUNG WIJIL
29 Maret 2017 11:32:22 WIBKerja bakti warga dusun Gari di lokasi sekitar pasar gunung wijil Dengan rasa kebersamaan dan kwkompakan apapun yang berat akan jadi ringan Kemajyan tidak hanya terletak pada pimpinanya namun menjadi tanggung jawab semua warga masyarakat tidak ketinggalan para pemudanya +3 &nbs... ..selengkapnya
-
PENGAJIAN BULANAN DI PADUKUHAN GATAK
27 Maret 2017 09:45:11 WIBPengajian warga masyarakat padukuhan Gatak. Suka KomentariBagikan... ..selengkapnya
-
PELANTIKAN KONVERSI PERANGKAT DESA
27 Maret 2017 09:41:10 WIBPelantikan konversi Perubahan SOTK pemerintah Desa Gari .Semoga selalu memegang teguh sumpah dan janji perangkat Desa . +6 Suka Komentari Bagikan... ..selengkapnya
-
KEGIATAN PEMDES GARI
21 Februari 2017 08:54:52 WIBLanjut malam ke 4 padukuhan Gari penyampaian informasi penyelenggaraan pemerintah desa th 2016 dan sosialisasi APBDes th 2017. SukaTunjukkan lebih banyak tanggapan KomentariBagika ... ..selengkapnya
-
TILIK WARGA DAN SOSIALISASI APBDES 2017
-
TILIK WARGA DAN SOSIALISASI APBDES 2017
19 Februari 2017 13:41:16 WIBDalam rangka mewujudkan transparansi pemerintah Desa dalam penggunaan dana Desa kepada masyarakat Desa Gari maka disampaikan realisasi APBDes tahun 2016 kepada masyarakat dikemas dalam acara Tilik Warga. Sekalian sosialisasi Anggaran pendapatan dan belanja Desa Tahun 2017. Acara ini di selenggarakan... ..selengkapnya
-
PENGUKURAN LOKASI PEMBANGUNAN
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |